Rabu, 10 Februari 2016

ALAT DAN BAHAN MERAKIT KOMPUTER

Alat dan bahan yang digunakan dalam perakitan komputer

        sebelum kita melakukan perakitan komputer tentunya kita membutuhkan alat dan bahan, dan kali ini saya akan berposting alat dan bahan yang digunakan dalam perakitan komputer

a. Alat- alat yang diperlukan dalam perakitan komputer

No
Nama Alat
Keterangan
Gambar
1
Obeng Plus (+)
Ukuran screw PC
2
Obeng Minus (-)
Ukuran screw PC
 
3
Tang Lancip (capit buaya)
Untuk menjapit benda benda kecil
4
Pinset
Untuk pencabut jumper
5
Gelang Antistatik
Alat digunakan untuk mencegah pengosongan elektrostatik
6
Multimeter / Multitester
Untuk pengukuran tegangan


b. Bahan- bahan yang digunakan dalam perakitan komputer
No
Nama Bahan
Keterangan
Gambar
1
Motherboard



Papan induk atau papan rangkaian utama pada komputer.
2
Processor




Komponen pemroses dalam komputer
3
Kartu Grafis (VGA Card)


Mengubah sinyal digital dari komputer menjadi tampilan grafik di layar monitor
4
Heatsink (Kipas)



Kipas pendingin processor dan komponen yang lain.
5
Harddisk



Penyimpan data untuk dapat meningkatkan kinerja komputer.
6
CD/DVD ROM




Perangkat penyimpan ke CD/DVD
7
Memory (RAM)


Internal Memory, yang berfungsi untuk menyimpan data sementara.
8
Power Supply


Pengalir listrik ke setiap bagian komputer.
9
Keyboard & Mouse

Komponen tambahan sebagai pelengkap dari sebuah PC.
10
Cassing



Bagian terluar CPU sebagai pelindung komponen-komponen yang ada di dalamnya.
11
Monitor


Alat output untuk menampilkan gambar hasil olahan dari CPU.



sumber: http://blognyaharyanto.blogspot.co.id/2014/11/alat-dan-bahan-yang-digunakan-dalam.html

1 komentar:

  1. Excellent article! We are linking to this great article on our website. Keep up the good writing.Hacking BlogsGoogle Dorks Hack Instagram

    BalasHapus